[English]
Tahukah Anda kalau ulat harus menemukan jalan keluarnya sendiri dari kepompongnya untuk menjelma menjadi kupu-kupu?
Kalau, misalnya, Anda berniat baik membantu sang ulat dengan menggunting kepompongnya, maka calon kupu-kupu itu tidak akan memiliki otot sayap yang cukup kuat untuk terbang.
Jika Anda berusaha memudahkan upayanya, maka si calon kupu-kupu ini tidak akan melewati suatu proses latihan otot ketika ia menggeliat merangkak keluar dari kepompongnya.
Kadang kita memang perlu menjalani dan melewatinya sendiri untuk benar-benar memahami dan membangun otot tubuh dan pikiran kita. *Mode justifikasi: aktif ;)*
-dari ceramah Pak Merta Ade
Gambar diambil dari sini.
Monday, August 11, 2008
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment